Daftar 7 Pemenang Ballon D’Or 2021-2022, Adakah Idolamu?

Admin 0 Komentar

Ada beberapa Daftar Pemenang Ballon d'Or 2022 yang dapat menggemparkan dunia pesepak bola. Ingin tau selengkapnya? Simak berikut ini!

INDIFFS.COM – Daftar pemenang atau peraih gelar Ballon d’Or pada tahun 2021-2022 untuk seluruh kategori telah selesai dilaksanakan. Ballon d’or adalah sebuah penghargaan sepak bola tahunan, dan sebanyak 30 pesepak bola masuk dalam daftar nomine Ballon d’Or 2022.

Jadwal pengumuman Ballon d’Or 2022 telah digelar di Theatre du Chatelet, Paris, Prancis, Selasa (18/10/2022) Mulai dari pukul 01:30 WIB.

Daftar Pemenang Ballon d’Or

Gala Ballon d’Or 2022 telah di gelar, dan ada tujuh kategori yang diperebutkan dalam penghargaan. Satu penghargaan baru digelar pada gala ini, yakni Socrates Award. Penghargaan ini diberikan untuk pesepak bola yang aktif di bidang sosial dan kemanusiaan. Berikut ini  beberapa pemain yang memenangkan gala Ballon d’Or 2022:

1. Alexia Putellas

Alexia Putellas

Alexia Putellas – Istimewa

Alexia ( Spanyol/Barcelona Femeni)  kembali menyebet penghargaan dan menerima penghargan Ballon d’Or Wanita kedua dari Andriy  Shevchenko. Ia mendapatkan penghargaan pesepak bola wanita terbaik. Bintang Barcelona Putri itu meraih trofi Si Bola Emas keduanya kalinya bagi Putellas dan menjadi yang terbanyak secara beruntun.

2. Gavi

Gavi

Gavi – Istimewa

Nama Gavi akhirnya keluar sebagai pemenang Kopa trophy 2022. Gelandangan 18 tahun itu mengungguli Camavinga dan Musiala yang masing-masing menepati posisi kedua dan ketiga. Gavi menyusul jejak rekan se timnya di Barcelona dan menjadi tim pertama yang dapat meraih Kopa Trophy dalam dua musim berturut-turut.

3. Thibaut Courtois

Kiper berusia 30 tahun ini dipilih sebagai pemenang Trofi Yachine atau kiper terbaik di penganugerahan Ballon d’or 2022. Di acara puncak ini Thibaut Courtois tampil gemilang bersama Real Madrid dan Timnas Belgia musim lalu.

Berkat bantuannya, Real Madrid keluar sebagai juara Liga Spanyol dan Champions 2021-2022. Bahkan, di final Real Madrid menang 1-0 atas Liverpool, Courtois dinobatkan sebagai kiper terbaik.

4. Karim Banzema

Karim Benzema

Karim Benzema – Istimewa

Banzema setelah berhasil mencatat penampilan memukau bersama Real Madrid, kini ia mendapatkan penghargaan yang diberikan bagi insan aktif sepak bola pria maupun wanita. Pencapaian ini merupakan yang pertama sepanjang karier Banzema setelah pada posisi ter baiknya diraih tahun lalu dengan menempati urutan keempat.

5. Sadio Mane

Sadio mané

Sadio mane – Istimewa

Acara puncak penghargaan Ballon D’Or menambahkan kategori baru yang pertama kali ada di pesepak bola, dan penghargaan ini dimenangkan oleh Sadio Mane. Ia memenangkan ini karena aksi-aksi sosialnya. Bagi banyak orang, pasti belum tahu tentang penghargaan tersebut. Lagi pula ini menjadi tahun pertama pemberian penghargaan.

6. Manchester City F.C

Manchester City F.C

Manchester City F.C – Istimewa

Kejutan diberikan kepada Manchester City F.C pada malam puncak tersebut mendapatkan penghargaan sebagai Tim Terbaik 2022. Juara inggris itu mengungguli Liverpool dan Real Madrid yang menjadi finalis Liga Champions.

7. Robert Lewandowski

Robert lewandowski

Robert lewandowski

Lewandowski menjadi pemenang pada kategori Gerd Muller 2022. Penyerangan asal Polandia tersebut memecahkan rekor gol Gerd Muller, dengan eks penyerangan timnas Jerman yang mematikan. Pada musim lalu, ia sukses mengemas 50 gol dari 46 pertandingan di semua kompetisi. Meski dinobatkan sebagai penyerang paling tajam, ia menduduki peringkat ke-4 untuk Ballon d’or 2022.

Itulah beberapa daftar pemenang penghargaan Ballon d’Or yang dimenangkan oleh para pemain terbaik di tahun 2022.

Tanggapan

Belum ada

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Konten Terkait

Konten Terbaru