Dijamin Betah Nongkrong! Cek Harga & Lokasi Tumpeng Menoreh

Admin 0 Komentar

Wisata Tumpeng Menoreh salah satu destinasi wisata hits 2023. Dari sini, kita bisa memperoleh View 3 Gunung dengan harga terjangkau loh.

INDIFFS.COM – Wisata Tumpeng Menoreh merupakan salah satu destinasi wisata hits 2023. Pasalnya dari sini kita bisa memperoleh View Gunung Merapi, Merbabu dan Sindoro-Sumbing. Selain terdapat panorama indah dan mengagumkan dari alam, resto ini juga buka 24 jam. Jadi, cocok deh untuk kamu nongki-nongki atau makan-makan sama keluarga maupun gebetan.

Seperti namanya, resto ini memiliki bentuk bangunan heksagonal dan berbentuk seperti tumpeng dan sama dibangun persis di kawasan perbukitan Menoreh. Sebenarnya, resto ini sudah dibuka sejak Mei 2023 lalu dan dibangun oleh seorang musisi Erix Soekamti. Ia pun melibatkan beberapa pemuda setempat dalam mengangkat potensi wisata di daerahnya.

Menjadi salah satu tempat wisata menarik yang sangat rekomended untuk kamu kunjungi guna berlibur. Menghabiskan waktu libur berkualitas. Manjakan diri dan keluarga saat hari liburan dengan menghabiskan libur bersama teman maupun sahabat maupun keluarga di Tumpeng Menoreh.

Pasalnya, banyak keseruan yang bisa kamu explore untuk menikmati perjalanan liburan yang tak akan pernah bisa terlupakan bersama orang tersayang. Selain bersantai dengan sajian view kece, jangan lewatkan aktivitas seru lainnya.

Disini juga selain dapat menikmati makanan lezat, ada beberapa aktivitas menarik seperti hunting fotografi dengan explore spot instagenic. Bagaimana tergiur untuk datang? Jika ingin mengunjungi wisata atau resto tersebut, alangkah baiknya simak beberapa informasi berikut ini:

Informasi

  • Fasilitas

Perjalanan liburan akhir pekan, disini kamu akan dimanjakan dengan keindahan alamnya bersama beberapa fasilitas terbaik yang telah disediakan seperti:

    1. Spot Foto Instagramable
    2. Tempat Duduk  Wisata
    3. Camping Ground
    4. Sunrise Point dan Sunset
    5. Area Parkir Luas
    6. Cafe & Resto
  • Tiket Masuk Terjangkau

Saat berencana untuk mengunjungi tempat ini kamu tak usah khawatir. Kantong akan tetap aman ko, karena obyek wisata ini bisa kamu ikuti dengan biaya terjangkau. Dengan harga tiket masuk serta voucher makanan hanya Rp50.000/orang. Jadi, tidak usah ragu untuk datang kesini yah.

  • Jam Operasional

Kamu dapat kesini kapanpun waktu yang mau. Sebab, wisata ini dibuka dari pagi hari hingga malam hari. Jangan ragu untuk nikmati keindahan alam dan spot foto indah yang telah disuguhkan saat holiday berkualitas.

  • Alamat

Destinasi ini sendiri bisa kamu kunjungi dengan mudah menggunakan kendaraan pribadi bersama orang tersayang. Dijaman ga akan nyesel deh, ada beragam spot yang akan membuat mu betah serta harga yang sangat terjangkau. Untuk lokasinya beralamatkan di Desa Sumbersari, Ngargoretno, Kulon Progo, Yogyakarta.

Demikianlah seputar informasi mengenai wisata Tumpeng Menoreh yang wajib untuk kamu kunjungi ketika berada di Yogyakarta. Dapatkan juga liburan impian disini dengan exlore keindahan alamnya!

Tanggapan

Belum ada

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Konten Terkait

[quads id=1]

Konten Terbaru