Manfaat Serum-Implora Untuk Wajah Sesuai Variannya

Admin 0 Komentar

Wajar saja, produk yang dikeluarkan Implora cukup lengkap, mulai dari makeup hingga skincare, termasuk serum-Implora.

Indiffs – Dalam beberapa tahun ke belakang, Implora menjadi salah satu brand kecantikan yang diburu para beauty enthusiast. Wajar saja, produk yang dikeluarkan Implora cukup lengkap, mulai dari makeup hingga skincare, termasuk serum-Implora.

Implora menghadirkan enam varian serum wajah untuk berbagai masalah kulit. Menurut klaim dalam website resminya, serum Implora diformulasikan dengan bahan aktif dan zat pelembap untuk memberikan nutrisi yang dibutuhkan kulit.

Nah, bagi yang tertarik ingin mencoba serum Implora sebagai skincare routine, berikut manfaat serum Implora untuk wajah sesuai variannya. Simak baik baik agar tidak salah pilih, ya!

1. Serum Implora Untuk Mencerahkan Kulit

Bagi yang memiliki masalah kulit kering dan kusam tak perlu khawatir, Implora menghadirkan Luminous Brightening Serum dengan kandungan bahan-bahan yang menenangkan dan menghindari kulit untuk menyehatkan sekaligus membuat wajah lebih bercahaya.

Diformulasikan dengan 10% Niacinamide, serum ini juga bisa membantu menyamarkan pori-pori, mengurangi hiperpigmentasi pasca-inflamasi, melawan berbagai tanda penuaan, serta memperbaiki tekstur kulit.

2. Serum-Implora Untuk Kulit Berjerawat

Sedang mencari skincare untuk kulit berjerawat yang mengandung asam salisit? Implora Acne Serum bisa menjadi pilihan yang tepat. Kandungan asam salisit dalam serum ini membantu mengurangi produksi minyak berlebih, mengurangi kadar sebum, meratakan warna kulit dan menghaluskan tekstur kulit.

Beberapa komposisi pendukung seperti ekstra Agaricon, Centella, Asiatica dan Aloe Vera mampu menutrisi kulit tanpa efek greasy (lengket). Karena itu, serum ini sangat direkomendasikan untuk kulit berminyak, berjerawat dan sensitif.

3. Serum-Implora Untuk Mencegah Penuaan Dini

Midnight Serum menawarkan nutrisi terbaik untuk kulit sepanjang malam. Memiliki kandungan Galactimyces, Pea Protein, Hamamelis Virginiana dan Coriandrum Satuvim.

Serum ini mempunyai manfaat untuk merangsang peningkatan regenerasi kulit dan mengurangi kerusakan kulit sehingga cocok untuk mengatasi penuaan dini, kulit kering dan flek hitam.

4. Serum Implora Untuk Mengencangkan Wajah

24k Gold Serum sangat cocok dan direkomendasikan bagi wanita dewasa yang butuh perawatan lebih intens untuk membuat wajahnya terlihat awet muda. Sesuai namanya, serum ini mengandung 24k Gold Flakes yang berfungsi sebagai antioksidan dan anti inflamasi untuk membantu merangsang elastisitas kulit wajah. Kandungan Vitamin C, Niacinamide 5%, Marine Collagen, dan Licorice Eztract juga membantu proses peremajaan kulit.

5. Serum-Implora Untuk Menghidrasi Kulit

Hydrating serum hadir sebagai solusi untuk kulit wajah kering yang berpotensi menimbulkan banyak masalah kulit. Mengandung 1% Hyaluronic Acid, Aloe Vera Extract, dan Chenoodium Quinoa Seed Extract, serum ini efektif membantu menjaga kelembapan wajah.

6. Serum-Implora Untuk Exsfolias

Implora Peeling Serum berfungsi untuk mengeksplorasi sel-sel kulit mati agar wajah tampak lebih halus. Mengandung AHA, BHA, dan PHA yang efektif membantu membersihkan pori-pori tersumbat dan menjaga kelembapan kulit.

Tak perlu khawatir, serum ini aman digunakan untuk kulit sensitif karena mengandung Aloe Vera Extract dan Licorice Extract. Disarankan untuk menggunakan nya dia kali seminggu untuk hasil yang maksimal.

Car pemakaian Implora Peeling Serum yaitu dengan mengoleskan 5-10 tetes serum ke seluruh wajah dan leher. Biarkan maksimal selama 10 menit, lalu bilas dengan air.

Tanggapan

Belum ada

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Konten Terkait

Konten Terbaru